Persegi panjang mempunyai ukuran panjang (3p+5) cm dan lebar (p-3)cm.Jika keliling persegi panjang tersebut 124cm,lebarnya adalah....
Matematika
Yugito
Pertanyaan
Persegi panjang mempunyai ukuran panjang (3p+5) cm dan lebar (p-3)cm.Jika keliling persegi panjang tersebut 124cm,lebarnya adalah....
2 Jawaban
-
1. Jawaban syakirahzulya
Kell persegi panjang = 2(p+l)
124 = 2((3p+5)+(p-3))
124 = 2(3p+5+p-3)
124 = 2(4p+2)
124/2 = 4p+2
62 = 4p+2
4p = 62-2
4p = 60
p = 60/4 = 15 cm
l = p-3
l = 15-3 = 12 cm -
2. Jawaban MatScholar
keliling persegi adalah 2(p+l) maka
124 = 2(3p+5 + p-3)
124 = 2(4p+2)
124 = 8p+4 > semua di bagi 4 maka
31 = 2p+1
30 = 2p
p = 15
lalu substitusi P kedalam persamaan lebar yaitu (p-3) maka didapat
L = p-3
L = 15-3
L = 12