Suatu sistem menerima kalor sebesar 10 joule dan melakukan usaha sebesar 4 joule pada suhu tetap 27 derajat selsius. Berapakah perubahan energi dalam tersebut
Fisika
saipulloh
Pertanyaan
Suatu sistem menerima kalor sebesar 10 joule dan melakukan usaha sebesar 4 joule pada suhu tetap 27 derajat selsius. Berapakah perubahan energi dalam tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban glamour1
Diketahui
Q = 10 J (menerima kalor)
W = 4 J (menerima kerja)
Ditanya
ΔU = ... ?
Jawab
ΔU = Q + W
= 10 + 4
ΔU = 14 J