Bagaimana perubahan dalam aspek pendidikan akibat penjajahan jepang
IPS
desrindaviar
Pertanyaan
Bagaimana perubahan dalam aspek pendidikan akibat penjajahan jepang
1 Jawaban
-
1. Jawaban ganda55
Kegiatan pendidikan dan pengajaran menurun
-Kegiatan perguruan tinggi macet
-Bahasa Jepang menjadi bahasa utama di sekolah-sekolah
-Para pelajar harus menyanyikan lagu Kimigayo (lagu kebangsaan Jepang) dan lagu-lagu lain, menghormati bendera Hinomaru, melakukan gerak badan (taiso) dan seikerei