Fisika

Pertanyaan

Diketahuin panjang gelombang longitudinal = 80 CM & Periode/Waktu = 0,5 S. Tentukan Frekuensi dan cepat rambat gelombang(v)!

1 Jawaban

  • Panjang gelombang = 80 cm = 0,8 m
    T (periode) = 0,5 s
    Waktu (t) = 0,5 s

    Frekuensi = 1/0,5 = 10/5 = 2 Hz
    v = 0,8 : 0,5 = 1,6 m/s

Pertanyaan Lainnya