Uraikan pengertian dari peraturan daerah
PPKn
LaurenDy
Pertanyaan
Uraikan pengertian dari peraturan daerah
2 Jawaban
-
1. Jawaban riskaika51
Peraturan Daerah adalah Peraturan Perundang-undangan yang dibentuk oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dengan persetujuan bersama Kepala Daerah (gubernur atau bupati/wali kota). Peraturan Daerah terdiri atas: Peraturan Daerah Provinsi dan Peraturan Daerah Kabupaten/Kota .
SEMOGA MEMBANTU -
2. Jawaban fadiaalya1
peraturan daerah berbeda dgn peraturan pusat .Kedudukan peraturan daerah lbh rendah dari pd peraturan pusat . Peraturan daerah adalah peraturan yg dibuat oleh pemerintah daerah dan hanya berlaku di daerah tertentu saja .