sebuah balok memiliki ukuran panjang 15 cm dan lebar 4 cm. jika luas permukaan balok tersebut adalah 500 cm^2,maka tinggi balok tersebut adalah..... cm
Matematika
rahmahsaqinah
Pertanyaan
sebuah balok memiliki ukuran panjang 15 cm dan lebar 4 cm. jika luas permukaan balok tersebut adalah 500 cm^2,maka tinggi balok tersebut adalah..... cm
1 Jawaban
-
1. Jawaban dendibinisba
rumus luas = 2(pl+pt+lt)
500 = 2(60+15t+4t)
500 = 2(60+19t)
500 = 120 +38t
500 - 120 = 38t
380 = 38t
t = 380 / 38
t = 10