apa kenyamanan dari menggunakan telegraf
TI
anisarjuna
Pertanyaan
apa kenyamanan dari menggunakan telegraf
2 Jawaban
-
1. Jawaban irtiaalmas
Mesin telegraf adalah mesin yang dapat mengirimkan pesan dalam waktu sekejap dengan menggunakan kawat. Mesin telegraf yang ada saat itu masih memiliki banyak kelemahan. Pertama, berita yang dikirimkan dalam bentuk titik dan garis sandi Morse sampai ke kota tujuan dengan cepat tapi pesan hanya dapat diserahkan ke alamat penerima melalui pos surat biasa. Kedua, biaya yang diperlukan sangatlah mahal. Ketiga, jalur telegraf yang digunakan sangat sibuk sehingga pesan yang diutamakan untuk dikirim adalah pesan-pesan penting. -
2. Jawaban AlfineSalsabila
tidak berpengaruh pada cuaca dan tidak bisa di sadapĀ