Sejarah

Pertanyaan

peserta didik dpt menjelaskan tahap/ langkah langkah pembuatan kompos adalah?

1 Jawaban

  • *Proses cara membuat pupuk kompos :
    Lebih baik jika kotoran sapi ditumpuk di tempat pembuatan pupuk kompos yang khusus. Biarkan selama 1 hari.

    1. Besoknya sisir tumpukan bahan kompos kemudian taburi menggunakan stardec, aduk sampai merata. kemudian tumpuk lagi dengan ketinggian minimal 80 cm.
    2. Biarkan tumpukan terbuka sampai 7 hari, namun harus tetap dijaga agar terhindar dari panas dan hujan. Pada hari ke 7, balik tumpukan agar memasok oksigen bisa masuk kedalam bahan dengan merata. Oksigen dibutuhkan untuk aktivitas mikroba. Pembalikan bahan dilakukan setiap 7 hari sekali.
    3. Aktivitas mikroba bisa ditandai dengan adanya peningkatan suhu. Biasanya peningkatan suhu terjadi menjelang hari ke 8 sampai hari ke 21. Pada hari ke 28 suhu akan menurun kembali. Kenaikan suhu yang terjadi bisa sampai 300oC (300 derajat Celsius). Suhu yang tinggi ini akan membuat pupuk kompos menjadi steril dari bibit gulma dan bakteri patogen.
    4. Campuran kotoran sapi itu sudah menjadi pupuk kompos jika suhu telah netral dan warnanya hitam kecoklatan.

    Semoga membantu :)

Pertanyaan Lainnya