Minuman kaleng kecil berjari jari 7cm, tinggi 15cm, dimasukkan ke dalam kaleng besar sebanyak 18 kaleng. Jika kaleng besar berjari jari 21cm, dan terisi penuh,
Matematika
ayaahumaira
Pertanyaan
Minuman kaleng kecil berjari jari 7cm, tinggi 15cm, dimasukkan ke dalam kaleng besar sebanyak 18 kaleng. Jika kaleng besar berjari jari 21cm, dan terisi penuh, maka tinggi kaleng besar adalah..
1 Jawaban
-
1. Jawaban rachelhjr
v kaleng kecil = v kaleng besar
18(22/7 × 49 ×15) = 22/7×441×t
41580 = 1386t
t= 41580 ÷ 1386
t=30