Matematika

Pertanyaan

suatu pin kartu atm terdiri dari 3 angka berbeda ,tetapi angka pertama tidak boleh nol.peluang bahwa kartu atm tersebut mpy nomor cantik 123,234,345,567,678,789 adalah

2 Jawaban

  • 789,678,345
    kalau gak salah
  • PELUANG

    terdiri dari tiga angka berbeda (tdk berulang)

    angka pertama tidak boleh nol
    angka pertama boleh diisi => 1,2,3,4,5,6,7,8,9
    ada 9 cara

    angka kedua => 0 , dan delapan cara dari angka pertama => ada 9 cara

    angka ketiga => 8 cara (dari angka kedua)

    byk semua susunan : 9×9×8 = 648 cara

    nomor cantik ada 6

    Peluang = 6/648 = 1/108

Pertanyaan Lainnya