Atap sebuah bangunan berbentuk belahan bola dengan diameter 7 m,bagian luarnya akan dicat dengan biaya Rp 90.000 per meter persegi. biaya yang diperlukan adalah
Matematika
arfindarakhmadi1
Pertanyaan
Atap sebuah bangunan berbentuk belahan bola dengan diameter 7 m,bagian luarnya akan dicat dengan biaya Rp 90.000 per meter persegi. biaya yang diperlukan adalah....
a. 6.930.000
b. 8.085.000
c. 16.170.000
d. 32.340.000
a. 6.930.000
b. 8.085.000
c. 16.170.000
d. 32.340.000
2 Jawaban
-
1. Jawaban dikisiswanto
diketahui
Diameter = 7 m; r = 3,5 m
Luas setengah bola
= ½. 4Πr²
= ½(4)(22/7) (3,5)²
= ½ × 4 × 11 × 3,5
= 77 m²
biaya
= 77×90.000
= 6.930.000
Jawaban A -
2. Jawaban ridcahyani
D = 7, r= 7/2
L. permukaan 1/2 bola = 4πr2 : 2
= 4 x 22/7 x 7/2^2 : 2
= 154 : 2 = 77
Biaya = 77 x 90.000
= Rp. 6.930.000