Contoh prilaku demokrasi dilingkungan masyarakat di antaranya
PPKn
Rifzan57
Pertanyaan
Contoh prilaku demokrasi dilingkungan masyarakat di antaranya
1 Jawaban
-
1. Jawaban rizkisaputra584
Beberapa perilaku demokrasi di lingkungan masyarakat, diantaranya:
1. Memilih ketua RT, RW, dan Kepala Desa.
2. Melakukan musyawarah desa.
3. Menghargai perbedaan ras, suku, agama, dan budaya.
4. Mengedepankan musyawarah atau mufakat dalam menyelesaikan suatu masalah.
Semoga paparan di atas bisa menjawab pertanyaan anda.