Sebuah sinar mengenai cermin datar dengan sudut 40° terhadap permukaan cermin.berapakah sudut pantul sinar tersebut?
Fisika
f8itrimanj4unitavira
Pertanyaan
Sebuah sinar mengenai cermin datar dengan sudut 40° terhadap permukaan cermin.berapakah sudut pantul sinar tersebut?
1 Jawaban
-
1. Jawaban arifarif438
Hukum pemantulan pada cermin datar:
“Sinar datang, garis normal, dan sinar pantul terletak pada satu bidang datar”
Sudut datang selalu sama dengan sudut pantulnya
Maka jawabannya 40 derajat