selain melihat dari temuan temuan artefak fisik,.mengapa para ahli melihat proses persebaran sebuah bangsa berdasarkan bahasanya ? jelaskan
Sejarah
Syeinma
Pertanyaan
selain melihat dari temuan temuan artefak fisik,.mengapa para ahli melihat proses persebaran sebuah bangsa berdasarkan bahasanya ? jelaskan
1 Jawaban
-
1. Jawaban Prajnaparamitta
Karena dari bahasa tersebut dapat diteliti/dibandingkan dengan bahasa bangsa lainnya untuk dicari kemiripan atau kesamaan bahasa maupun asal dari bahasa tersebut, sehingga dapat diketahui persebarannya. Dengan diketahuinya persebaran bahasa maka dapat diketahui pulalah proses persebaran sebuah bangsa pembawa bahasa tersebut.