Matematika

Pertanyaan

Cara menghitung luas tabung tanpa tutup dan luas tabung tertutup??

2 Jawaban

  • Tabung Tanpa Tutup

    Lp : Luas alas + Luas Selimut
    : πr² + 2πrt

    Tabung Tertutup

    Lp : 2πr (r+t)

    # Semoga bermanfaat #
  • luas tabung tanpa tutup
    L=Πr^2+2Πrt
    luas tabung tertutup
    L=2Πr^2+2Πrt

Pertanyaan Lainnya