apa bahasa korea nya : saya senag mempelajari bahasa korea dengan giat
Bahasa lain
maurenmaudia
Pertanyaan
apa bahasa korea nya : saya senag mempelajari bahasa korea dengan giat
1 Jawaban
-
1. Jawaban æxologyz
저는 한국어를 열심히 공부하는 것을 좋아해요
- (Jeoneun hangug-eoleul yeolsimhi gonbuhane geos-eul joh-ahaeyo)
These're the rules :
1. Untuk mengungkapkan perasaan senang, kamu dapat menggunakan kata Joh-ayo atau Joh-ahaeyo. Tapi Joh-ayo itu lebih mengarah ke persetujuan, jadi lebih baik kita menggunakan kata Joh-ahaeyo.
2. Untuk subjeknya sendiri, kata saya lebih merujuk ke kata Jeo bukan Na. Na hanya digunakan untuk kata "aku". Setelah subjek itu kita menggunakan partikel neun (는) sebagai partikel penanda subjek.
3. Kata hangug-eol berarti Bahasa Korea yang harus dilengkapi dengan partikel -eul. Partikel -eul ini berfungsi sebagai penanda Objek.
Berikut daftar - daftar kata yang melambangkan perasaan dalam Bahasa Korea :
-
- 감격스럽다 (Senang)
- 걱정스럽다 (Cemas)
- 고맙다 (Berterimakasih)
- 괜찮다 (Baik)
- 괴롭다 (Sakit)
- 궁금하다 (Bingung)
- 귀엽다 (Imut)
- 그립다 (Kangen)
- 기쁘다 (Bahagia)
- 나쁘다 (Tidak baik)
- 놀라다 (Terkejut)
- 다행스럽다 (Beruntung)
- 달콤하다 (Berbunga-bunga)
- 답답하다 (Frustasi)
- 당황스럽다 (Malu)
- 두렵다 (Takut)
- 따분하다 (Bosan)
-
- 무겁다 (Berat hati)
- 무섭다 (Merasa ngeri)
- 미안하다 (Merasa bersalah)
- 밉다 (Benci)
- 반갑다 (Friendly)
- 벅차다 (Kewalahan)
- 부담스럽다 (Terbebani)
- 불쌍하다 (Merasa miskin)
- 불안하다 (Salah tingkah)
- 불쾌하다 (Tidak nyaman)
- 불편하다 (Risih)
- 불행하다 (Kurang Bahagia)
- 뿌듯하다 (Bangga hati)
- 사랑하다 (Cinta)
-
- 산뜻하다 (Semangat)
- 상쾌하다 (Segar)
- 상큼하다 (Fresh)
- 서럽다 (Bersedih)
- 설레다 ( Deg degan)
- 속상하다 (Kecewa)
- 신기하다 (Merasa luar biasa)
- 신나다 (Bergairah)
- 심술 나다 (marah)
- 쓸쓸하다 (Kesepian)
- 아프다 (Sakit)
- 안쓰럽다 (Kasihan)
-
- 야속하다 (Murung)
- 어이없다 (Konyol)
- 억울하다 (Zalim)
- 예쁘다 (Sok Cantik)
- 외롭다 (Kesepian)
- 용감하다 (Berani)
- 우습다 (Lagi Suka ngakak)
- 울적하다 (Muram)
- 원망하다 (Benci)
- 자랑스럽다 (Bangga diri)
- 정겹다 (Ramah)
-
- 조마조마하다 (Gugup)
- 좋다 (Baik baik saja)
- 즐겁다 (Bahagia banget)
- 짜증스럽다 (Terganggu)
- 찝찝하다 (Menyesal)
- 찡하다 (Ngambek)
- 창피하다 (Merasa dipermalukan)
- 철렁하다 (Keras Kepala)
- 통쾌하다 (Gembira)
- 편안하다 (Nyaman)
- 평화롭다 (Tenang)
Pelajari Lebih Lanjut
- 동물 (Animal)
- brainly.co.id/tugas/5979772
- 자기소개하기 (Introducing)
- brainly.co.id/tugas/3837838
- 번호수 (Number)
- brainly.co.id/tugas/36470650
Detail Jawaban
- 과목 : Korean
- 수업 : 7
- 이론 : 감정단어모음
- 암호 : 7.18
- 키워드 : 기본감정, 일반적인 느낌 표현