Matematika

Pertanyaan

banyaknya himpunan bagian yang anggotanya 3 dari himpunan p={a,b,c,d}

2 Jawaban

  • jawabannya 4

    Semoga membantu^^
  • n(p ) = 4
    Maka komposisi himpunan bagiannya adalah :
    1 himpunan = himpunan kosong
    4 himpunan = 1 aggota
    6 himpunan = 2 anggotal
    4 himpunan = 3 anggota
    1 himpunan = 4 anggota
    Maka
    Yg 3 anggota ada 4 himpunan.

Pertanyaan Lainnya