PPKn

Pertanyaan

jelaskan secara singkat se singkat-singkat nya sejarah proklamasi kemerdekaan

2 Jawaban

  • Tanggal 6 agustus 1945 = hirosima dibom oleh sekutu
    tanggal 9 agustus 1945 = nagasaki dibom oleh sekutu
    tanggal 15 agustus 1945 = jepang menyerah kepada sekutu
    tanggal 16 agustus 1945 = terjadinya kekosongan kekuasaan. Naskah proklamasi disalin dan diketik oleh Sayuti Melik di rumah laksamana Maeda
    tanggal 17 agustus 1945 = proklamasi diperdengarkan kepada seluruh rakyat indonesia
    Semoga membantu
  • hiroshima&nagasaki dibom-kekosongan kekuasaan-para pemuda mendesak kemerdekaan, golongan tua menentang-golongan muda 'menculik' soekarno ke rengasdengklok-soekarno setuju untuk membuat proklasi-pergi ke rumah tadashi maeda untuk mengetik naskah-penyebaran berita tentang proklamasi-proklamasi di lapangan ikada semoga membantu

Pertanyaan Lainnya