(1) Soal diutamakan untuk siswa-siswi SMP Latihan Soal UN 2017 Mapel : Biologi Materi : Perhatikan beberapa ciri otot berikut! 1) bekerja di bawah kehendak 2) k
Ujian Nasional
UN2017
Pertanyaan
(1) Soal diutamakan untuk siswa-siswi SMP
Latihan Soal UN 2017
Mapel : Biologi
Materi :
Perhatikan beberapa ciri otot berikut!
1) bekerja di bawah kehendak
2) kontraksi otot lambat dan tidak mudah lelah
3) bentuknya memanjang, silindris, dan ujungnya tumpul
4) inti sel berjumlah banyak
5) inti sel berada di tengah
Sebutkan 3 ciri-ciri otot lurik, dan berikan penjelasan singkat!
-SUKSES UN 2017-
Posted by: NH :)
Latihan Soal UN 2017
Mapel : Biologi
Materi :
Perhatikan beberapa ciri otot berikut!
1) bekerja di bawah kehendak
2) kontraksi otot lambat dan tidak mudah lelah
3) bentuknya memanjang, silindris, dan ujungnya tumpul
4) inti sel berjumlah banyak
5) inti sel berada di tengah
Sebutkan 3 ciri-ciri otot lurik, dan berikan penjelasan singkat!
-SUKSES UN 2017-
Posted by: NH :)
2 Jawaban
-
1. Jawaban weningd
Ciri-ciri otot lurik :
1. Inti sel berjumlah banyak dan letaknya di tepi otot
2. Bekerja di bawah kehendak, artinya kita sendiri dapat menggerakan otot tsb.
3. Bentuknya memanjang, silindris, dan ujungnya tumpul -
2. Jawaban arsihsari49
ciri otot lurik : 1, 3, & 4
Bentuk otot lurik adalah serabut. Intinya banyak terletak di pinggir. Otot lurik memiliki garis gelap terang, bekerja di bawah kesadaran, reaksi cepat, namun cepat lelah. Banyak ditemukan menempel di tulang, sehingga disebut otot rangka.