Matematika

Pertanyaan

Panjang diagonal sisi sebuah kubus adalah 10 cm. Volume kubus tersebut adalah.... (Pakai Cara)

1 Jawaban

  • Panjang sisi diagonal kubus² = sisi² + sisi²

    10
    ² = 2s²
    100 = 2s
    ²
    s
    ² = 100/2 = 50
    s = 
    √50 = √25 x √2 = 5√2 cm

    Volume kubus = s x s x s
    V = 5
    √2 x 5√2 x 5√2
    V = 250
    √2 cm³

    Semoga membantu, maaf kalau salah

Pertanyaan Lainnya