Biologi

Pertanyaan

tumbuhan dan hewan hewan memperoleh energi unk aktivitasnya dengan menguraikan karbohidrat melalui proses a.regulasi b.sekresi c.hidrolisasis d. respirasi e. eksresi

1 Jawaban

  • Tumbuhan dan hewan hewan memperoleh energi untukk aktivitasnya dengan menguraikan karbohidrat melalui proses. .. d. respirasi

    Pembahasan:

    Berikut adlaah penjelasan mengenai aktivitas hewan dan tanaman sebagaimana di atas:

    A. Regulasi  

    Regulasi adalah pengaturan pada mahkluk hidup. Regulasi mengatur semua sistem organ di dalam tubuhnya agar semua sistem tersebut dapat bekerja

    Regulasi dilakukan pada hewan dengan syaraf, yang dapat mengatur pergerakan pada bagian tubuhnya. Regulasi ada tanaman lebih terbatas dan umumnya berupa reaksi terhadap rangsang.  

    B. Sekresi  

    Sekresi adalah pergerakan material dari satu titik ke titik lain dalam makhluk hidup, misalnya adalah peredaran darah dan hormon pada tubuh.

    C. Hidrolisis

    Hidrolisis adalah reaksi kimia yang memecah molekul air (H2O) menjadi kation hidrogen (H+) dan anion hidroksida (OH−) melalui suatu proses kimia.

    Oleh makhluk hidup, hidrolisis digunakan untuk mengatur keasaman (pH) dalam tubuh. Ini penting karena reaksi kimia dalam tubuh, eperti penggunaan enzim, memerlukan pH yang tepat.

    D. Respirasi  

    Respirasi adalah proses menghasilkan energi pada makhluk hidup, umumnya melalui pernafasan yang menghirup oksigen dari udara, yang digunakan dalam proses metabolisme dalam sel makhluk hidup.

    Oksigen ini digunakan untuk menghasilkan energi, dengan mengurai karbohidrat sebagai glukosa. Sisa dari proses metabolisme ini adalah karbon dioksida ang dikeluarkan dari tubuh.

    E. Eksresi

    Ekskresi adalah pengeluaran materi dari tubuh makhluk hidup, umumnya berupa sisa metabolisme seperti kencing dan kotoran.

    Pelajari lebih lanjut    

    Jelaskan kelebihan dan kekurangan dari respirasi aerob dan respirasi anaerob

    https://brainly.co.id/tugas/7010118

    --------------------------------------------------------------------------------------

    Detail Jawaban

    Kode: 7.4.4

    Kelas: VII

    Mata Pelajaran: Biologi  

    Materi: Bab 4 - Sistem Organisasi Kehidupan

    Kata Kunci: Respirasi

     


Pertanyaan Lainnya