B. Indonesia

Pertanyaan

contoh peristiwa sikap adil terhadap :
1. ayah
2. ibu
3. saudara
4. teman

1 Jawaban

  • Contoh sikap adil terhadap ayah :

    • Mempersilahkan ayah untuk makan terlebih dahulu
    • Hormati ayah dan jangan membentak perintahnya
    • Bantu pekerjaan ayah sebisanya

    Contoh sikap adil terhadap ibu :

    • Jangan membentak nasehat ibu
    • Bantu pekerjaan rumah, seperti cuci piring, merawat adik, dan menyapu rumah

    Contoh sikap adil terhadap saudara :

    • Jangan menghabiskan makan sendiri, bagilah makanan itu dengan saudaramu
    • Jangan bertengkar hanya karena masalah sepele
    • Saling menyayangi, menghargai dan menghormati sesama saudara

    Contoh sikap adil terhadap teman :

    • Dalam bermain, jangan melakukan kecurangan
    • Tidak membeda-bedakan teman hanya karena berbeda agama, suku, atau perbedaan lainnya
    • Hargai dan hormati hak teman kita

    Pembahasan

    Sikap adil adalah sikap dimana kamu dapat menyeimbangkan antara hak kamu dengan orang lain atau hak orang lain dengan yang lainnya. Dalam bersikap adil kamu harus bisa meyetarakan dan tidak membeda-bedakan kehendak orangtuamu, saudaramu, atau temanmu. Berikut beberapa perilaku adil yang dapat kamu lakukan :

    • Sikap adil terhadap ayah :

    Mempersilahkan ayah untuk makan terlebih dahulu

    Hormati ayah dan jangan membentak perintahnya

    Bantu pekerjaan ayah sebisanya

    • Sikap adil terhadap ibu :

    Jangan membentak nasehat ibu

    Bantu pekerjaan rumah, seperti cuci piring, merawat adik, dan menyapu rumah

    • Sikap adil terhadap saudara :

    Jangan menghabiskan makan sendiri, bagilah makanan itu dengan saudaramu

    Jangan bertengkar hanya karena masalah sepele

    Saling menyayangi, menghargai dan menghormati sesama saudara

    • Sikap adil terhadap teman :

    Dalam bermain, jangan melakukan kecurangan

    Tidak membeda-bedakan teman hanya karena berbeda agama, suku, atau perbedaan lainnya

    Hargai dan hormati hak teman kita

    Pelajari Lebih Lanjut:

    • Materi tentang sikap adil orang tua kepada anak brainly.co.id/tugas/22338855
    • Materi tentang adil pada diri sendiri, Allah SWT dan orang lain brainly.co.id/tugas/13541447
    • Manfaat sikap adil : brainly.co.id/tugas/6190388

    Detail Jawaban

    Kelas : 2 SD

    Mapel : PPKN

    Materi : Bab 2 - Saling Berbagi dan Tolong Menolong

    Kode Kategorisasi : 2.9.2

    Kata Kunci : Sikap Adil

    #TingkatkanPrestasimu

Pertanyaan Lainnya