Matematika

Pertanyaan

jumlah tiga bilangan ganjil berurutan adalah 39. jumlah bilangan terbesar dan terkecil dari bilangan tersebut adalah

1 Jawaban

  • •39/3=13
    •(Taruh angka 13 di tengah)
    ....,13,....
    •Angka ganjil sebelum 13 adalah 11
    •Angka ganjil sesudah 13 adalah 15
    Jadi urutannya 11,13,15
    Ditanya= Jmlh bilangan terbesar dan. terkecil?
    Jawab=11+15=26

Pertanyaan Lainnya