PPKn

Pertanyaan

1.penampilan suara terbanyak disebut.....

2.sanksi akan diberikan kepada siapa saja yang.....

3.membuat suatu keputusan sebaiknya dilakukan......

4.kebersihan kelas merupakan tanggung jawab......

5.musyawarah dapat berjalan dengan baik jika semua orang.....

6.musyawarah merupakan pelaksanaan Pancasila sila ke.....

7.keputusan bersama dibuat untuk kepentingan.......

8.sikap kita terhadap keputusan yang sudah ditetapkan sebaiknya adalah.....

9.sikap yang dapat merusak keputusan bersama adalah.....

10. untuk mengatur kehidupan masyarakat maka dibuat.......

1 Jawaban

  • 1.voting/musyawarah
    2.bersalah
    3.secara mufakat
    4.semua warga sekolah
    5.tertib
    6.ke4
    7.bersama
    8.menerima dan berlapang dada jika keputusan tidak sesuai dengan yg kita mau
    9.ingin menang sendiri
    10.norma

    maaf kalo salah

Pertanyaan Lainnya