Matematika

Pertanyaan

Sebuah foto berukuran alas 20 cm dan tinggi 30 cm ditempel pada karton yg berbentuk persegipanjang. Jika foto dan karton yg digunakan sebangun dan lebar karton disebelah kiri,kanan,atas 2 cm, maka lebar karton bagian bawah adalah....


Tolong pakai cara ya : )

1 Jawaban

  • 20/(20 - 4) = 30/x

    20/16 = 30/x

    x = 30/20 . 16
    x = 24

    30 - 2 - x =24
    x = 28 - 24
    x = 4 cm

    jadi, lebar
    karton bagian
    bawah adalah 4 cm

Pertanyaan Lainnya