hitunglah perbandingan luas permukaan dua buah balok yang berukuran (6×5×4) cm dan (8×7×4) cm.
Matematika
Neysaaaa
Pertanyaan
hitunglah perbandingan luas permukaan dua buah balok yang berukuran (6×5×4) cm dan (8×7×4) cm.
2 Jawaban
-
1. Jawaban shellaoktavia19
2 (6*5+6*4+5*4) : 2(8*7+8*4+7*4)
2 (30+24+20) : 2(56+32+28)
2(74) : 2(116)
74:116 = 37: 58 -
2. Jawaban Anonyme
Bab Bangun Ruang
Matematika SMP Kelas VIII
balok
perbandingan luas permukaan
= LP1 : LP2
= [2 x (p1xl1 + p1xt1 + l1xt1)] : [2 x (p2xl2 + p2xt2 + l2xt2)
= (6x5 + 6x4 + 5x4) : (8x7 + 8x4 + 7x4)
= (30 + 24 + 20) : (56 + 32 + 28)
= 74 : 116
= 37 : 58