B. Indonesia

Pertanyaan

tolong jawab dari 1 sampai 4
tolong jawab dari 1 sampai 4

2 Jawaban

  • 1. 1. Angkat telepon umum
        2. Masukkan koin
        3. Tekan nomor yang dituju
        4 . Berbicara seperlunya
        5. Tutup telepon

    2. Arti dari mencegah lebih baik daripada mengobati adalah      bahwa mencegah suatu penyakit lebih baik daripada menghadapi penyakit tersebut

    3. saya kasihan terhadap anak itu karena anak itu harus berjualan demi mendapatkan uang padahal seharusnya anak itu belajar untuk menuntut ilmu

    4. tempat parkir di kios itu sangat penuh
        semua warga indonesia diharap memakai helm SNI
        pramuniaga itu selalu tersenyum
  • 1. Cara menggunakan telepon umum yang benar yaitu : memegang gagang telepon, memasukkan koin dan menekan nomor telepon yang ingin dituju. Lalu setelah selesai tutup kembali dengan perlahan hingga tidak merusak barang umum.
    2. Karena dengan mencegah kita bisa menjaga kesehatan dan tidak perlu merasa kesakitan dahulu baru menjaga dan juga tidak menyesal dikemudian hari.
    3. Seorang anak kecil yang menjual berbagai minuman di pinggir jalan raya.
    4. a. Dilarang parkir di depan rumah ini. 
        b. Gunakanlah helm demi keselamatan berkendara roda dua.
        c. Pramuniaga membantu kita mencari barang yang kita perlukan jika berbelanja.