Sebuah alat Prisma berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 10 dan 24 cm jika tinggi prisma 8 cm luas permukaan Prisma adalah
Matematika
noobgg
Pertanyaan
Sebuah alat Prisma berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 10 dan 24 cm jika tinggi prisma 8 cm luas permukaan Prisma adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban LindaMuchtar
L = La + K . t
L = (1/2 . d₁ . d₂) + (4 √([d₁/2]²+[d₂/2])) . t
L = (1/2 . 10 . 24) + (4 √([10/2]²+[24/2])) . 8
L = 120 + (4 √25+144) . 8
L = 120 + (4 . 13) . 8
L = 120 + 52 . 8
L = 120 + 416
L = 536 cm² -
2. Jawaban afninurj02
d1 = 10 cm
d2 = 24 cm
Sisi belah ketupat/lebar sisi tegak prisma = 13 cm
Lp = (L alas+L tutup) + luas sisi tegak
Lp = (2×1/2×10×24) + 4×13×8
= 240 + 416 = 656 cm2