Matematika

Pertanyaan

Di ketahui belah ketupat ABCD panjang diagonal AC=96 cm dan kelilingnya 208 cm.luas belah ketupat ABCD adalah

1 Jawaban

  • Bab Bangun Datar
    Matematika SMP Kelas VII

    belah ketupat
    d2 = 2 x √((k : 4)² - (1/2 x d1)²)
    d2 = 2 x √((208 : 4)² - (1/2 x 96)²)
    d2 = 2 x √(52² - 48²)
    d2 = 2 x √(2.704 - 2.304)
    d2 = 2 x 20
    d2 = 40 cm

    luas = 1/2 x d1 x d2
    luas = 1/2 x 96 x 40
    luas = 1.920 cm²


Pertanyaan Lainnya