suatu pabrik melaporkan bahwa dari 5 ban yang di kirimkan ke satu toko terdapat 2 ban cacat bila seseorang membeli 3 ban maka hitunglah probabilitas terdapat 1
Matematika
vejaspensa
Pertanyaan
suatu pabrik melaporkan bahwa dari 5 ban yang di kirimkan ke satu toko terdapat 2 ban cacat bila seseorang membeli 3 ban maka hitunglah probabilitas terdapat 1 ban cacat dan probabilitas tidaka da ban yang cacat
1 Jawaban
-
1. Jawaban zaylanai
jml ban 5
ban cacat 2
ban normal 3
kombinasi membeli 3 ban = 5!/2! = 5.4.3 = 60
a. probabilitas 1 ban cacat
(2.3.2)/60 = 12/60 = 0,2
2: jml ban cacat
3: jml ban normal
2: jml ban normal sisa (sudah terambil 1)
60: nilai kombinasi
b. probabilitas normal semua
(3.2.1)/60 = 6/60 = 0,1