Matematika

Pertanyaan

Pada kemasan susu kotak tercantum kandungan kalsium 0,264 gram kebutuhankalsium per hari adalah 0,66 gram.jika riko minun satu kotak susu kalsium yang dibutuhkan lagi oleg riko adalah.......gram

Pakai caranya

1 Jawaban

  • Diketahui: kandungan kalsium di kotak susu= 0,264 gram
    Kebutuhan kalsium per hari= 0,66 gram

    Jawab:
    0,264+....=0,66
    0,66-0,264= 0,396 gram
    Maka, Riko membutuhkan 0,396 gram kalsium lagi untuk memenuhi kebutuhan kalsium per hari

Pertanyaan Lainnya