fungsi buluh serbuk sari adalah fungsi epikarp endokarp dan mesokarp
Biologi
agell1205
Pertanyaan
fungsi buluh serbuk sari adalah
fungsi epikarp endokarp dan mesokarp
fungsi epikarp endokarp dan mesokarp
1 Jawaban
-
1. Jawaban Lilily
1) Epikarp merupakan lapisan luar yang keras dan tidak tembus air, sehingga berfungsi melindungibdalam/daging buah di dalamnya.
2) Mesokarp merupakan lapisan yang tebal dan berserabut, daging buahnya biasanya pokoknya lebih dalam dr bagian epikarp.
3) Endokarp merupakan lapisan paling dalam yang tersusun atas lapisan sel yang sangat keras dan tebal, misalnya tempurung (kelapa), berupa selaput tipis (rambutan).