Matematika

Pertanyaan

Pakk muis membeli mobil dengan harga Rp240.000.000,00. Setelah satu tahun dipakai pak muis menjual mobil tsb dengan harga Rp210.000.000,00. Tentukn taksiran terdekat persentase kerugian yang ditanggung olh Pak muis.
a. 30%
b. 25%
c. 15%
d. 12,5%
Bantuin ya. Pake cara plis(!)

1 Jawaban

  • 240.000.000 × 12.5/100 =30.000.000
    jadi 240.000.000 - 30.000.000 = 210.000.000

    jadi jawaban yang tepat adalah d.12,5%

Pertanyaan Lainnya