Sejarah

Pertanyaan

Masa keruntuhan kerajaan cirebon

2 Jawaban

  • Pada  saat tahun 1649 Panembahan Ratu Pangeran Emas telah meninggal pada usia 102 tahun. Dengan wafatnya Dipati Cerbon ke II, maka panembahan ratu menunjuk cucunya yaitu Pangeran Karim untuk membantunya menjalankan roda pemerintahan Cerbon Menggantikan ayahnya yaitu Dipati Cerbon ke II. Pangeran Karim waktu itu berusia 48 tahun menggantikannya sebagai Kepala Pemerintahan Cerbon yang ke III dengan gelar Panembahan Ratu II.            Karena beliau wafat di Mataram sekitar tahun 1667 dan dimakamkan di pemakamn di bukit Girilaya, maka disebutlah beliau oleh anak cucunya dengan sebutan Panembahan Girilaya. Akhirnya nama Panembahan Girilaya itulah yang disebut terus menerus dalam berbagai sumber sejarah, baik dalam Babad Cirebon, Sejarah Cirebon, Kitab Negara Kertabumi, maupun Kitab Purwaka Caruban Nagari. Oleh Karena itu nama Panembahan Girilaya lebih terkenal dari pada gelar resmi pada waktu penobatannya yaitu Panembahan Ratu ke II. 
  • 1. saat kematian Panembahan Girilaya, sehingga terjadinya kevakuman kekuasaan
    2. terjadinya perpecahan antar putra putra raja cirebon
    3.adanya ikut campur VOC dalam mengatur tatanan kerajaan Cirebon

    maaf klo salah
    semoga membantu :)

Pertanyaan Lainnya