Diketahui: sebuah mesin hidrolik memiliki pintu A1: 5cm² ; A2: 100cm². Peranyaan: Jika pintu A1 ditekan dengan gaya 100 N maka gaya yg terjadi di pintu A2 adala
Fisika
Izzatakiarin
Pertanyaan
Diketahui: sebuah mesin hidrolik memiliki pintu A1: 5cm² ; A2: 100cm².
Peranyaan: Jika pintu A1 ditekan dengan gaya 100 N maka gaya yg terjadi di pintu A2 adalah?
Peranyaan: Jika pintu A1 ditekan dengan gaya 100 N maka gaya yg terjadi di pintu A2 adalah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban theodoreray
f1/a1 = f2/a2
100/5 =f2/100
f2 = 2000 N (dikali silang)