Jelaskan perbedaan dan persamaan kedua mohenjodaro dan harrapa
Sejarah
rada74467
Pertanyaan
Jelaskan perbedaan dan persamaan kedua mohenjodaro dan harrapa
1 Jawaban
-
1. Jawaban lulukzahra75
Perbedaan :
*Harappa
sebuah kota di Punjab, timur laut Pakistan sekitar 35 km tenggara Sahiwal. Kota ini terletak di bantaran bekas Sungai Ravi.
*mohenjo daro
salah satu situs dari sisa-sisa permukiman terbesar dari Kebudayaan Lembah Sungai Indus, yang terletak di provinsi Sind, Pakistan. Dibangun pada sekitar tahun 2600 SM, kota ini adalah salah satu permukiman kota pertama di dunia
Persamaan :
Terletak di daerah pakistan
Semiga membantu
Mohon maaf bila ada kesalahan