Matematika

Pertanyaan

Bayangan titik R (-8,-12) pada refleksi terhadap garis Y = K adalah R'(-8,-6) tentukan nilai F

1 Jawaban

  • R (-8,-12) menghasilkan refleksi r'(-8,-6)
    Direfleksikan terhadap garis y = k
    Tentukan nilai f mungkin maksudnya disini nilai k
    X=-8
    Y=-12
    Rumus y = k
    R'(x, 2k-y) =r' (-8, -6)
    R'( -8, 2k - (-12)) = r'(-8, -6)
    -8 = -8 untuk x
    2k + 12 = -6 untuk y
    2k = -6 - 12
    2k = -18
    K = -18/2 = -9
    Jadi untuk nilai k adalah -9

Pertanyaan Lainnya