Matematika

Pertanyaan

lantai ruangan sebuah rumah berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 5 m dan lebar 3 m lantai itu akan di tutup dengan ubin berukuran 30 cm × 30 cm hitunglah banyan ubin yang di gunakan untuk menutupi lantai tersebut

1 Jawaban

  • 5 m = 500 cm
    3 m = 300 cm

    500 x 300 = 150.000 cm²
    30 x 30 = 900 cm²

    150.000 : 900 = 167 ubin

Pertanyaan Lainnya