Geografi

Pertanyaan

1. Mengapa semua orang memiliki peran dalam mencegah pemanasan global? Berikan juga contoh cara mencegah pemanasan global di rumah , sekolah, dan kota!
2. Berikan contoh bagaiman kegiatan sehari-hari melepaskan gas rumah kaca ke atmosfir.

1 Jawaban

  • 1. Karena bumi ini milik semua orang dan semuanya wajib berperan dalam mencegah pemanasan global... cara mencegah pemanasan global dirumah:
    1. mengurangi pemakaian air conditioner ( AC )
    2. Tanamlah beberapa tumbuhan maupun pepohonan bagian taman / pekarangan rumah

    Disekolah:
    1. mematikan kipas angin saat sedang tidak dipakai
    2. mematikan lampu kelas saat tidak dipakai maupun suasana diluar terang
    3. mematikan komputer saat sedang ditinggalkan
    4. menanam pepohonan di area sekolah

    Dikota:
    1. mengurangi pembuangan asap ke udara
    2. menanam banyak pepohonan rimbun di tengah kota maupun dilahan kosong dikota

    2. penggunaan ac yang sering..
    jarang menanam tumbuhan di area rumah

    MAAF YAA KLO SALAH
    SEMOGA MEMBANTU

Pertanyaan Lainnya