IPS

Pertanyaan

1. Jelaskan tujuan Jepang ikut dalam perang dunia ke 2!<br />2. Jelaskan permasalahan yang dihadapi Jepang setelah mengalami kemajuan?<br />

1 Jawaban

  • 1.Karena jepang ini menginginkan suatu kawasan kesemakmuran bersama asia timur raya. selain itu, ada anggapan bahwa bangsa-bangsa didunia merupakan saudara jepang dan jepang sebagai saudara tertua. sehingga jepang ingin menaklukan seluruh bangsa didunia sebagaimana doktrin yang telah diajarkan dijepang. nama doktrinnya "Hakko i chiu"
    2. permasalahannya yaitu terjadi embargo-embargo barang yang dilakukan oleh amerika, contohnya embargo minyak oleh amerika terhadap jepang.

Pertanyaan Lainnya