sebuah benda diletakkan di depan cermin cembung pada jarak 4 cm. jika fokus cermin tersebut adalah 8 cm, berapa jarak bayangan terhadap benda?
Fisika
dinirahmawati2
Pertanyaan
sebuah benda diletakkan di depan cermin cembung pada jarak 4 cm. jika fokus cermin tersebut adalah 8 cm, berapa jarak bayangan terhadap benda?
1 Jawaban
-
1. Jawaban candradyas
#Cermin cembung
Diketahui
s = 4 cm
f = 8 cm
Ditanyakan
s' = ???
Jawab
1/s' = -1/f -1/s
1/s' = -1/8 -1/4
1/s' = -1/8 -2/8
1/s' = -3/8
s' = -8/3
s' = -2,67 cm
jadi jarak bayangan terhadap benda adalah 2,67 cm di belakang cermin
semoga membantu (^v^)