nilai salah satu ulangan matematika dewi hilang. nilai matematika yang ada 5,4,6,6,7,7,8. jika nilai rata raya matematika dewi adalah 6,maka nilai matematika de
Matematika
aisyahsuci39
Pertanyaan
nilai salah satu ulangan matematika dewi hilang. nilai matematika yang ada 5,4,6,6,7,7,8. jika nilai rata raya matematika dewi adalah 6,maka nilai matematika dewi yang hilang adalah...
Tolong dijawab menggunakan cara ya kak.makasihh
Tolong dijawab menggunakan cara ya kak.makasihh
2 Jawaban
-
1. Jawaban candradyas
Jumlah => 5+4+6+6+7+7+8+x
Jumlah => 43 + x
Banyak nilai => 8
Jumlah semua nilai => 6 × 8 = 48
43 + x = 48
x = 48 - 43
x = 5
jadi nilai matematika yang hilang adalah 5
semoga membantu ya (^v^) -
2. Jawaban Dindakhkh
5+4+6+6+7+7+8=43
Tambah satu angka lagi supaya bisa mendapat hasil '6'
Kalau 43:7 udah pasti salah
Jadi coba tambah satu angka yang bisa dibagi angka delapan dan hasilnya enam
*coba kita tambah angka 5.43+5='48:8=6'
Jawab:angka 5