Matematika

Pertanyaan

keliling sebuah belah ketupat adalah 68 cm jika panjang salah satu diagonal adalah 30cm maka luas belah ketupat tersebut adalah


tlong dijawab skalian caranya :)

1 Jawaban

  • keliiling = 68 : 4 = 17
    menggunakan perbandingan 8 : 15 : 17
    d1 = 15 x 2 = 30
    d2 = 8 x 2 = 16
    luas = 1/2 x d1 x d2
           = 1/2 x 30 x 16
           = 240 cm^2

Pertanyaan Lainnya